Ada berbagai jenis olehan lemang dari berbagai daerah di Sumatera Barat dengan citarasa yang berbeda-beda, jika selama ini kita hanya mengenal lamang tapai atau lamang baluo yang terbut dari bera ketan, tapi bukan hanya ketan ada juga lamang yang memakai beras atau tepung beras salah satunya adalah lamang guguih dari sijunjung sumbar.
Sumber : http://historyzulmaneli.blogspot.com
Lamang guguih atau lamang tongkat ini biasanya ada hanya pada lebaran haji saja, karena masyarakat setempat merasa ada yang kurang jika belum membuat lamang guguih ini, lamang ini juga dipercaya sudah ada jauh sebelum kolonial belanda masuk ke Indonesia.
lalu bagaimana dengan rasanya, berikut adalah resepnya seperti dilansir oleh http://historyzulmaneli.blogspot.com berikut ini.
Bahan - bahan
- Kelapa yang sudah diparut
- Tepung beras
- Gula aren
- GaramVanile
- Daun pisang secukupnya.
- Tali raffia
- Kelapa parut di sangrai sampai warnanya berubah menjadi kecoklatan, sisihkan
- Tepung beras disangrai sebentar, sisihkan
- Rebus gula aren sampai mencair kemudian tambahkan daun pandan sebagai pewanginya, sisihkan
- buat adonan dengan mencampurkan semua bahan kemudian remas-remas hingga berminyak
- Setelah adonan berminyak, lalu dibungkus dengan daun pisang, dan dibentuk seperti tongkat lalu diikat dengan tali rafia.
- setelah semua adonan terbungkus lalu kukus sampai matang
- lamang guguih pun siap disajikan.
Sumber :
http://historyzulmaneli.blogspot.com/2013/12/guguih-padang-sibusuak.html
loading...
No comments:
Post a Comment