Apo Nan Baru !!!

Post Top Ad

Your Ad Spot

Wednesday, 8 January 2020

Perubahan Suku Kata Huruf "E" Menjadi "A" Dalam Bahasa Minang

Bahasa Minang adalah bahasa yang mudah dipelajari bagi orang yang sudah mengerti bahasa Indonesia karena sekilas bahasanya mirip dengan Bahasa Indonesia berbeda dengan membelajari bahasa Lokal lain yang sulit misalkan bahasa Sunda yang Kosakata bahasanya berbeda jauh dengan bahasa Indonesia, kita harus belajar ekstra keras dan mengahafal kosakata baru.




Pada prinsipnya bahasa minang sama dengan bahasa indonesia hanya ada perubahan sedikit sedikit jika sebelumnya sudah dibahas tentang perubahan akhiran dan masih ada Satu lagi perubahan yang terjadi dalam Bahasa Minang, yaitu perubahan suku kata kedua dalam bahasa Indonesia yang suku keduanya berhuruf "E" menjadi huruf " A" Dalam Bahasa Minang.

contoh : selama  ➨ salama
              sedang ➨ sadang
              Ketan   ➨ Katan
              Beras   ➨ Bareh
              Belas   ➨ Baleh
             dll.

Gimana Mudah bukan, dengan begini anda bisa menerka apa kira-kira bahasa Minang dari kata kata dalam Bahasa Indonesia karena hampir mirip jika anda sudah mengetahui perubahan pada akhiran Bahasa Indonesia terhadap bahasa Minang dan Juga perubahan suku kata kedua yang berhuruf "E" menjadi Huruf "A" dalam bahasa Indonesia. tapi jangan asal menerka karena tidak semua yang berpola sama dalam bahasa Indonesia menjadi benar dalam bahasa Minang, pembahasan Mengenai ini akan dibahas pada postingan selanjutnya, 

semoga bermanfaat

loading...

No comments:

Post a Comment

Post Top Ad

Your Ad Spot

Pages